Auditorium Kasman Singodimejo
Kamis, 22 Juni 2023
08.00 - selesai
Program Studi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Muhammadiyah Purworejo akan mengadakan Pameran Media Pembelajaran Matematika yang akan dilaksanakan pada hari Kamis, 22 Juni 2023. Pameran akan diselenggarakan di Auditorium Kasman Singodimejo mulai pukul 08.00 WIB sampai dengan selesai. Pameran akan menampilkan media pembelajaran matematika terbaru yang dibuat oleh mahasiswa Pendidikan Matematika.